Kolaborasi Internasional Pengabdian Masyarakat UniSZA dan STID Mustafa Ibrahim Al-Ishlahuddiny, Perkuat Sinergi Organisasi Kemahasiswaan.

Lombok Barat-Universitas Sultan Zaenal Abidin Malaysia (UniSZA) yang merupakan salah satu universitas yang dibiayai oleh negara Malaysia melakukan kolaborasi Internasional dalam pengabdian pada masyarakat bersama FTK UIN Mataram di Pondok Pesantren Al-Ishlahuddiny Kediri Kediri Lombok Barat.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *